Donor Darah dan Manfaatnya
halo gan .
kali ini saya akan sedikit memberikan informasi tentang donor darah yang pada dasarnya sangat berguna bagi kesehatan kita dan untuk saling berbagi bagi yang membutuhkan.
ga pakek lama langsung ke intinya.
Donor darah merupakan suatu kegiatan pengambilan darah secara sukarela dari pendonor yang dikumpulkan ke bank darah yakni PMI yang kemudian digunakan untuk disalurkan kepada yang membutuhkan untuk transfusi darah.
- Manfaat donor darah bagi kesehatan
1. Mengurangi resiko penyakit jantung dan stroke
2. Mengurangi resiko penyakit hipertensi
3. memperlancar peredaran darah didalam tubuh
4. Mengurangi kelebihan zat besi didalam tubuh
5. Membuat tubuh menjadi lebih sehat dan bugar
6. memaksimalkan produksi sel darah merah
7. Mendeteksi penyakit serius secara dini
Ayo gan donor darah kagak bakalan rugi mengingat manfaat donor bagi kesehatan kita.
untuk syarat donor darah adalah :
1. Berbadan sehat, berusia 17-60 tahun
2. Berat badan > 45 kg
3. Tekanan darah normal, kadar Hb 12,5 g/dL
4. Tidak sedang menderita penyakit
5. Wanita : tidak sedang hamil/menyusui/menstruasi
6. Bukan pecandu alkohol dan narkotika
7. Jarak waktu donor darah +- 3 bulan
tunggu artikel selanjutnya gan.
Baca juga :
Manfaat buah kurma
No comments:
Post a Comment